Kategori : Ekonomi

PHR Catatkan Capaian Istimewa, Sukses Temukan Dua Sumur Big Hitter

PEKANBARU, konklusi.id - PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) Regional Sumatera Subholding Upstream Pertamina mencatatkan pencapaian signifikan atau biasa disebut ‘Big Hitter’ melalui kesuksesan pengeboran sumur minyak

Mobil Setir Kiri Chery Buatan Indonesia Diekspor ke Vietnam, Senilai Rp11,46 Miliar

JAKARTA, konklusi.id - Industri manufaktur kendaraan roda empat tetap menegaskan posisinya sebagai salah satu penyumbang devisa terbesar dan kontributor utama terhadap pertumbuhan ekonomi nasional.Pada tahun 2023,

Punya Cadangan Nikel dan Bauksit Terbesar di Dunia, Ini Yang Dilakukan Pemerintah Indonesia

JAKARTA, konklusi.id - Indonesia tercatat memiliki tiga sumber daya alam terbesar di dunia, yaitu timah, nikel dan bauksit. The USGS (United States Geological Survey) dan Badan Geologi Kementerian Energi dan Sumber

Serap Banyak Tenaga Kerja dan Dongkrak Investasi di Balikpapan, Smelter Nikel MMP Diberi Penghargaan

BALIKPAPAN, konklusi.id – Perusahaan nikel dengan 100 persen penanaman modal dalam negeri (PMDN), PT Mitra Murni Perkasa (MMP) menerima penghargaan bergengsi dalam ajang Balikpapan Investment Award 2024 yang

Workshop E-PBM di Pelabuhan Kuala Samboja Dukung Transformasi Digital Bongkar Muat di Ring 2 IKN

KUTAI KARTANEGARA, konklusi.id - Aktivitas bongkar muat di Unit Penyelenggara Pelabuhan (UPP) Kuala Samboja diyakini bakal semakin efektif dan transparan. Sebab penerapan aplikasi E-PBM di wilayah kerja tersebut

Pekerja Lokal Bersiap, Smelter Nikel MMP Balikpapan Mulai Rekrut Karyawan

BALIKPAPAN, konklusi.id – Masyarakat Kaltim yang mencari pekerjaan tidak boleh terlewat. Salah satu perusahaan yang bergerak di sektor energi, yakni PT Mitra Murni Perkasa (MMP) saat ini tengah mengadakan rekrutmen

Jembatan Pulau Balang Jadi Asa Pertumbuhan Ekonomi dan Penyerapan Pekerja Lokal di Smelter

BALIKPAPAN, konklusi.id - Peresmian Jembatan Pulau Balang yang dilakukan Presiden Joko Widodo, 28 Juli lalu, menandai langkah penting dalam meningkatkan konektivitas antara Balikpapan sebagai daerah penyangga dan

GBU Gelar Seminar Pertambangan Berwawasan Lingkungan untuk Peringati HLH 2024

KUTAI BARAT, konklusi.id - PT Gunung Bara Utama (GBU) menggelar seminar di Ballroom Hotel Grand Family Barong Tongkok, Kutai Barat, Jumat (5/7). Kegiatan ini digelar untuk memperingati Hari Lingkungan Hidup (HLH)

Pelabuhan Muara Jawa Menuju Era Digital: Pelatihan Aplikasi Stevedor Tingkatkan Efisiensi Operasiona

SAMBOJA, konklusi.id - Pantai Coconut Beach di Kelurahan Teluk Pemedas, Kecamatan Samboja, Kutai Kartanegara menjadi saksi pelaksanaan pelatihan aplikasi Stevedor, Selasa (25/6). Acara yang dimulai pukul 09.00

GBU Komitmen Ciptakan Masa Depan yang Lebih Hijau

KUBAR, konklusi.id - PT Gunung Bara Utama (GBU) memperingati Hari Lingkungan Hidup (HLH) 2024 dengan menggelar beberapa kegiatan. Melalui semangat slogan “Tanah Kita, Masa depan kita, Kami