Tag : Ekonomi

Sudah 74 Persen, Bendungan Sepaku Rampung Awal Tahun Depan

Sepaku, konklusi.id - Setelah ke Titik Nol IKN, Presiden Joko Widodo (Jokowi) lanjut memantau progres pembangunan Bendungan Sepaku Semoi di Desa Tengin Baru, Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Selasa

Uji Coba B40 di Dataran Tinggi

Jakarta, konklusi.id - Setelah di-launching Menteri ESDM pada 27 Juli 2022, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) bersama Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) melalui pendanaan oleh Badan Pengelolaan Dana

Kembangkan Sentra IKM untuk Naikkan Level Pengusaha

Jakarta, konklusi.id - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) fokus mengembangkan sentra industri kecil dan menengah di Tanah Air. Upaya strategis ini untuk memperkuat struktur industri nasional, membuka kesempatan

Rayakan Sumpah Pemuda, KFC Coffee Damaikan Gen Z dan Boomers

Jakarta, konklusi.id – KFC Indonesia, melalui unit bisnisnya, KFC Coffee, sejak awal kehadirannya berkomitmen untuk menjadi melting pot/tempat kumpul bagi semua generasi. Oleh karena itu, dalam rangka memperingati

Pandemi Mereda, Indonesia Perlu Sumber Pertumbuhan Ekonomi Baru

Jakarta, konklusi.id-Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu) Suahasil Nazara menekankan perlunya memikirkan sumber-sumber pertumbuhan ekonomi baru ketika pandemi mulai mereda dan ekonomi mulai pulih. Terdapat empat sumber

Naik 54 Persen, Investasi Sektor Manufaktur Tembus Rp 365 Triliun

Jakarta, konklusi.id- Di tengah kondisi ekonomi dunia yang masih tidak menentu, Indonesia menjadi negara tujuan investasi bagi para pelaku industri manufaktur nasional maupun global. Ini terlihat dari realisasi

Presiden: Awal Tahun 2023 Progres Fisik dan Dampak IKN Mulai Terlihat

Penajam, konklusi.id- Presiden Joko Widodo kembali meninjau pembangunan kawasan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara, Selasa (25/10). Presiden didampingi Menteri Pekerjaan

Hadiri Meeting SKK Migas-KKKS, Bupati Kukar Minta Data Lifting

Tenggarong, konklusi.id — Bupati Kutai Kartanegara (Kukar) Edi Damansyah mengikuti forum Upstream Oil dan gas Executive Meeting bersama Gubernur, Bupati, Wali Kota, Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), serta SKK Migas

Maksimalkan Potensi Ikan Puyu dan Rumput Laut

Tenggarong, konklusi.id — PT Grha Satu Enam Lima akan menjalin kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Pemkab Kukar) untuk mengembangkan produk ikan puyu dan budidaya rumput laut. Sebab produk ini

PLN Ikut Kembangkan Pantai Ambalat

Tenggarong, konklusi.id — Bupati Kukar Edi Damansyah meminta perusahaan yang beroperasi di daerahnya untuk ikut membantu mengembangkan daerah dan memberdayakan masyarakat. Seperti yang dia sampaikan saat meresmikan