Semua Berita

Ginting dan Gregoria Catatkan Start Gemilang di Olimpiade

PARIS, konklusi.id – Dua wakil Indonesia melanjutkan tren apik di laga pembuka Olimpiade Paris 2024. Mereka adalah Anthony Sinisuka Ginting yang turun di tunggal putra dan Gregoria Mariska Tunjung di sektor tunggal

Saatnya Raih Gelar Juara, Garuda Muda!

SURABAYA, konklusi.id – Indonesia siap meraih gelar juara di turnamen bertajuk ASEAN U-19 Boys Championship 2024. Syaratnya, Garuda Muda harus bisa menundukkan perlawanan Thailand di Stadion Gelora Bung Tomo,

Raffi Ahmad Terkesan dengan Kecepatan Pembangunan IKN

SEPAKU, konklusi.id - Setelah melakukan kunjungan dan melihat langsung progres pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) bersama Presiden Joko Widodo, sejumlah penggiat seni dan pemengaruh (influencer) memberikan kesan

Dukung Konektivitas di Kaltim, Presiden Jokowi Resmikan Jembatan Pulau Balang

PENAJAM, konklusi.id - Presiden Joko Widodo didampingi Ibu Iriana Joko Widodo meresmikan Jembatan Pulau Balang, Kabupaten Penajam Paser Utara, Provinsi Kalimantan Timur, Minggu (28/7/24). Peresmian tersebut

Program Kukar Berkah Andalan Bupati Edi Bawa Perubahan Nyata

TENGGARONG, konklusi.id - Di tengah hiruk-pikuk pembangunan yang terus bergulir di Kutai Kartanegara, ada satu program yang telah menciptakan perubahan signifikan dan menggugah hati banyak orang. Program Kukar Berkah,

Indonesia Lawan Thailand di Final, Indra Sjafrie Berharap Tuah Jawa Timur

SURABAYA, konklusi.id – Pemain Timnas Indonesia U-19 melupakan emosi kegembiraan usai memastikan diri lolos ke babak final, setelah menaklukkan Malaysia 1-0 di partai semifinal ASEAN U-19 Boys Championship 2024,

Tidak Ada Bukti Vaksin Polio Picu Kanker dan HIV

JAKARTA, konklusi.id - Beredar narasi di media sosial yang menyebutkan bahwa vaksin polio memicu kanker dan HIV. Klaim vaksin polio memicu kanker dikaitkan dengan kontaminasi vaksin polio dengan virus simian 40

Start Gemilang Tim Bulu Tangkis Indonesia di Olimpiade Paris

PARIS, konklusi.id – Tim bulu tangkis Indonesia hampir mencatatkan start sempurna di laga pembuka Olimpiade Paris 2024. Dari empat wakil yang berlaga, tiga di antaranya berhasil meraih kemenangan. Sementara satu

Tampil Impresif di Penyisihan Grup Piala Presiden, Borneo FC Percaya Diri Tatap Semifinal

BANDUNG, konklusi.id – Borneo FC mencatatkan tren positif dalam perhelatan Piala Presiden 2024. Anak asuh Pieter Huistra ini belum sekalipun merasakan kekalahan sepanjang gelaran turnamen pre season tersebut.Bahkan

Fajar-Rian Takjub dengan Perkampungan Atlet di Paris

CHAMBLY, konklusi.id - Pasangan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto terkesan dengan Perkampungan Atlet Olimpiade Paris 2024. Terletak di Bords de Seine, Saint-Denis, Perkampungan Atlet ini menawarkan

Timnas Indonesia dan Malaysia Janjikan Permainan yang Menarik

SURABAYA, konklusi.id - Tim U-19 Indonesia dan Malaysia akan bertemu di laga semifinal ASEAN U-19 Boys Championship 2024 yang berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu (27/7) pukul 19.30 WIB.Keduanya sukses

Wabup Kukar Tinjau Langsung Kondisi Jalan di Tama Pole yang Baru Diperbaiki

TENGGARONG, konklusi.id - Pelan tapi pasti, "gelombang darat" yang kerap dilalui masyarakat Kelurahan Tama Pole, Kecamatan Muara Jawa, mulai bisa diatasi."Gelombang darat" yang dimaksud yakni rusaknya jalan utama

Laga Terakhir Lawan PSM Makassar Jadi Ajang Rotasi Pemain Borneo

BANDUNG, konklusi.id - Borneo FC Samarinda akan menghadapi PSM Makassar di laga terakhir fase grup Piala Presiden di Stadion Si Jalak Harupat, Kamis (25/7) sore. Pertandingan ini akan dimaksimalkan Pelatih Kepala

Timnas U-19 Percaya Diri Tantang Malaysia di Semifinal ASEAN U-19 Boys Championship 2024

SURABAYA, konklusi.id - Tim U-19 Indonesia akan melawan Malaysia pada laga semifinal ASEAN U-19 Boys Championship 2024. Kepastian ini didapat setelah Malaysia bermain imbang 1-1 melawan Thailand di Stadion Gelora

Jelang Olimpiade Paris 2024, Tim Bulu Tangkis Indonesia Fokus Penyesuaian Arena

PARIS, konklusi.id - Porte De La Chapelle Arena atau dengan nama lain Adidas Arena akan menjadi arena pertandingan cabang bulu tangkis Olimpiade Paris 2024. Ajang ini berlangsung mulai tanggal 27 Juli hingga