Kategori : Daerah

Satu Tahun Pimpin Balikpapan, RM Beri Hadiah dari Mandar

Balikpapan, konklusi.id – Suplai bahan makanan dari sektor peternakan dan pertanian di Balikpapan bakal semakin berlimpah dan stabil. Kepastian ini diperoleh setelah Pemkot Balikpapan menjalin kerja sama dengan

Aturan Nama Minimal Dua Kata Berlaku di Balikpapan

Balikpapan, konklusi.id - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Balikpapan mulai menerapkan aturan baru terkait pencatatan nama pada dokumen kependudukan. Yakni penulisan nama pada KTP elektronik minimal

Pemkot Balikpapan Stop Sementara Pasokan Sapi dari Jatim

Balikpapan, konklusi.id - Pemerintah Kota Balikpapan menghentikan sementara pasokan sapi dari sejumlah daerah lantaran wabah penyakit kuku dan mulut (PMK). Salah satunya dari daerah Jawa Timur. Sementara untuk pasokan

Perusahaan di Kaltim Wajib Terapkan Sistem K3

Samarinda, konklusi.id - Wakil Gubernur Kaltim Hadi Mulyadi meminta semua perusahaan konsisten menerapkan sistem keselamatan dan kesehatan kerja (K3). Menurutnya, ini cara terbaik untuk pencegahan kecelakaan

Target Investasi Kaltim Tahun Ini Naik Jadi Rp 54 Triliun

Samarinda, konklusi.id - Realisasi investasi di Kaltim tahun 2021 hasilnya signifikan dan itu menjadi salah satu keberhasilan dari sisi pengendalian dan pelaksanaan investasi. Sehingga pada 2022, seiring dengan naiknya

Dukung IKN, Kaltim Usul Kembangkan Food Estate Hingga Kereta Api ke Pusat

Samarinda, konklusi.id – Pemprov Kaltim mulai mempersiapkan diri menyambut lonjakan tambahan penduduk jelang perpindahan ibu kota negara (IKN) Nusantara ke Bumi Etam. Sejumlah agenda pun telah diusulkan ke pemerintah

Momennya Aktivitas Seni dan Budaya Bangkit

Jakarta, konklusi.id - Presiden Joko Widodo berharap melandainya pandemi menjadi momentum aktivitas seni dan budaya untuk bangkit kembali setelah terhenti selama dua tahun. Pernyataan ini disampaikan Presiden setelah

AGM Segera Diadili di PN Samarinda

Jakarta, konklusi.id – Dalam waktu dekat Bupati Penajam Paser Utara (PPU) nonaktif Abdul Gafur Mas'ud (AGM) dan kawan-kawan (dkk) akan diadili di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan Negeri

Jangan Ketinggalan, Ini 10 Lokasi Lomba MTQ Tingkat Kaltim di Samarinda

Samarinda, konklusi.id-Event Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-43 tingkat Provinsi Kaltim dibuka Senin (23/5) malam. Beragam pementasan digelar pada acara pembukaan. Diawali dengan tarian, lalu pembacaan ayat suci

Ekspor Pertanian Sulawesi Utara Tembus Rp 2,9 Triliun

Bitung, konklusi.id – Sulawesi Utara terus membuktikan kontribusinya terhadap kinerja ekspor pertanian Indonesia. Pada 2021, ekspor pertanian Sulawesi Utara mencapai Rp 5,8 triliun. Sementara pada tahun ini, hingga 20